Akuntansi Peduli: Tingkatkan Derajad Diri dengan Berbagi
Submitted by admin on Wed, 2016-11-02 09:22Sabtu, 24 September 2016 yang lalu Himpunan Mahasiswa Akuntansi mengadakan Bakti Sosial dan Pasar murah di Dusun Secang, Sidomulyo, Pengasih, Kulonprogo, DIY. Acara ini diadakan sebagai sarana untuk meningkatkan kepedulian terhadap sesama dan melatih kemampuan public speaking Mahasiswa di lingkungan baru. Acara ini diikuti oleh ratusan warga Dusun Secang.